Contoh Gerak Endonom

Contoh Gerak Endonom
Di Posting Oleh : Admin
Kategori : Biologi Blog Tutorial, Teknologi dan Kesehatan: Mangaip Blog

Contoh gerak endonom – Pada kesempatan hari ini saya akan membahas tentang ilmu biologi. Dan postingan artikel saya kali ini juga tidak kalah menarik dengan postingan postingan saya yang sebelumnya yang berhubungan dengan ilmu biologi juga. Pada postingan postingan yang sebelumnya, saya sudah sering sekali membahas tentang ilmu biologi seperti manusia, hewan dan juga tumbuhan. Di kesempatan kali ini yang akan saya bahas seputar tentang dunia tumbuhan khususnya masalah gerak yang di miliki oleh tumbuhan.

Kita semua mungkin sudah mengetahui bahwa salah satu ciri yang dimiliki oleh setiap organisme yaitu gerak. Manusia memiliki ciri gerak, hewan memiliki ciri gerak, begitu juga dengan tumbuhan. Tumbuhan merupakan salah satu jenis organism yang ada di dunia ini, maka dari itu tumbuhan juga memiliki ciri gerak. Meskipun gerak yang dihasilkan oleh tumbuhan itu berbeda dengan gerak yang dihasilkan dari organism lain seperti manusia dan juga tumbuhan.

Gerak pada organism tumbuhan itu di sebabkan karena ada ataupun tidaknya sebuah rangsangan, baik rangsangan dari luar ataupun dari dalam. Nah jenis rangsangan yang bisa menghasilkan gerak pada tumbuhan itu sendiri bisa dihasilkan dari cahaya, dari sentuhan, dari kinera, dari gravitasi ataupun juga bisa dihasilkan dari suhu udara. Arah gerak yang dimiliki oleh tumbuhan itu berbeda beda ada yang bersifat mendekati dan ada pula yang bersifat menjauhi dari rangsangannya.

Nah pada saat ini tentu saja anda sedang bertanya tanya mengenai apa saja gerak pada tumbuhan tersebut? Sebetulnya gerak pada tumbuhan yang di peroleh karena adanya rangsangan itu ada dua macam yaitu gerak endonom dan gerak ttionom. Namun, pada kesempatan ini saya akan bahas dulu seputar gerak endonom.

Gerak endonom

Gerak Endonom itu merupakan sebuah gerak pada tumbuhan yang dihasilkan tanpa memerlukan pengaruh factor. Seperti yang sudah saya jelaskan tadi diatas, jika gerak pada tumbuhan itu bisa dipengaruhi oleh ada atau tidaknya jenis rangsangan. Nah, salah satu jenis gerak yang tidak membutuhkan rangsangan yaitu gerak endomom. Adapun untuk gerak pada tumbuhan yang memerlukan adanya rangsangan itu adalah gerak etinom.

Gerak etinom merupakan gerak pada tumbuhan yang membutuhkan adanya rangsangan dari luar seperti rangsangan kimia ataupun rangsangan fisik seperti suhu udara, cahaya, dan lain sebagainya. Karena pada kesempatan ini saya khususkan untuk membahas gerak endomon maka dari itu pada uraian di bawah akan saya sebutkan mengenai contoh gerak endonom. Untuk lebih jelasnya langsung saja anda simak penjelasannya.

Contoh gerak endonom

Sudah saya jelaskan diatas, bahwa gerak endonom merupakan gerak pada tumbuhan yang tidak membutuhkan rangsangan. Contoh gerak endonom adalah gerak mengalirnya zat protoplasma yang bisa untuk anda lihat pada sel sel elodia selain itu juga dapat anda lihat pada gerak kromosom pada saat melakukan pembelahan.

Contoh dari pada gerak endonom yang lainnya yaitu gerak terpecahnya kulit buah pada tumbuhan polong polongan yang telah mengering, selain itu juga dapat dilihat dari gerak membukanya gigi pada peristom pada tumbuhan sporangium lumut gerak ini disebut dengan gerak higrokopis. Gerakan ini biasanya disebabkan karena berkurangnya jumlah air yang secara terus menerus, dan mengakibatkan biji, buah, maupun sporangium itu menjadi retak.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Perbedaan Massa dan Berat

Perbedaan Fakta dan Opini

Pengertian, Tujuan dan Fungsi Sosialisasi